Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP

 KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP


Klasifikasi makhluk hidup merupakan suatu kegiatan untuk mengelompokan makhluk hidup menjadi golongan atau unit yang lebih kecil. Pada awalnya, seorang ahli biologi bernama Carlous Linnaeus, yang berasal dari Swedia, melakukan klasifikasi makhluk hidup menjadi 2 kelompok. Yakni dunia tumbuhan dan dunia hewan. Namun seiring berjalannya waktu, pengelompokan menjadi semakin banyak.

Tujuan dari klasifikasi itu sendiri yakni, 

  • Memudahkan orang-orang dalam mempelajari makhluk hidup yang beraneka ragam,
  • Dapat membedakan makhluk hidup satu dengan lainnya, serta
  • Menyederhanakan objek studi.

Urutan klasifikasi makhluk hidup dari tingkat tertinggi ke tingkat terendah yaitu:

  1. Domain (Daerah)
  2. Kingdom (Kerajaan)
  3. Phylum atau Filum (hewan)/Divisio (tumbuhan)
  4. Classis (Kelas)
  5. Ordo (Bangsa)
  6. familia (Suku)
  7. Genus (Marga)
  8. dan Spesies (Jenis)


Download file media pembelajaran

  1. Presentasi Materi              : Slide Presentasi.ppt
  2. Lembar Diskusi Siswa      : LK 1 & LK2 & LK3 (Coming Soon!)
  3. Jawaban Lembar Diskusi Siswa  : JLK1 & JLK2 & JLK3 (Coming Soon!)
  4. Media Pembelajaran      : MEDIA1 & MEDIA2 & MEDIA3 (Coming Soon!)


Kz Innovation
Kz Innovation Developer Bahan Ajar IPA & Biologi| Media Pembelajaran | Review Software Penyusun Media Pembelajaran | Influencer

Post a Comment for "MATERI KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP"